Cara Cuci Handuk yang Benar

 

Berikut ini artikel tentang cara mencuci handuk. Penting sekali menjaga kebersihan handuk mengingat fungsinya vital yaitu mengeringkan badan setelah mandi dan membilas kulit. Nah beginilah cara mencuci handuk yang benar sehingga selalu bersih dan kualitasnya juga awet tidak rusak.

  1. Cuci handuk dengan handuk lainya sehingga tak perlu rusak pakaoan lain apabila dicuci secara bersamaan.
  2. Cuci handuk seminggu sekali
  3. pakai air dingin untuk jaga kelembutan handuk.
  4. Keringkan handuk baik sijemuran atau gunakan pengering di mesin pengering cucian.
  5. Pakai cairan pelembut pakaian secukupnya, pemakaian berlebihan bisa kurangi daya serap handuk.

Tips hilangkan noda di handuk

Berikut ini cara hilangkan noda di handuk

Gunakan sitrun

Memakai sitrun untuk hilangkan noda yang tampak di handuk, ini utamanya khusis bahi handuk berwarna-bakalsangat membantu hilangkan noda. Caranya tinggal masukan sedikit deterjen dan sitrun ke air panas lalu diaduk sampai rata, dan tunggu 10 menit. Setelah itu, angkat dan peras handuk, kemudian silakan cuci seperti biasa.

Gunakan cuka

Cuka bisa hilangkan noda tampak di handuk dan bisa juga hilangkan bau kurang sedap di handuk. Caranya hampir sama dengan cara cuci pakai sitrun. Tinggal campur cuka banyaknya satu gelas kecil wadah berisi air panas. Kemudian diamkan 10 menit.

Gunakan cairan pemutih

Pemutih pakaian bisa dipakai kalau handuk sangat kotor dan warnanya putih. Pemutih pakaian berfungsi maksimal untuk kembalilan warna putih asli handuk.

Disarankan sebaiknya handuk warna putih cuci pakai air hangat. Kemudian tuanh pemutih pakaian dan dererjen laci deterjen karena tak boleh dituang langsung ke handuk.Anda juga bisa memakai cara lainya yakni gunakan bubuk soda kue untuk gantikan cairan pemutih.